Pages

Friday, November 30, 2018

Acropora Clathrata

 BROOK, 1891 





Karakter
Bentuk percabangan arboresen. Radial koralit ber-bentuk kepingan yang melebar pada bagian tepi. Jenis ini biasa hidup di daerah rataan terumbu tepi.



Warna
Coklat muda sampai kuning pucat.




Jenis Yang Mirip
Acropora yongei akan tetapi tidak mempunyai per-cabangan yang tegak keatas.

Distribusi
Tersebar di seluruh perairan Indonesia tetapi tidak umum dijumpai di Indonesia bagian barat. Biasa dijumpai di lereng terumbu.


0 komentar:

Post a Comment